Author name: Tasqiela Permata Fadia

manfaat teknologi pendidikan

Apa Saja Manfaat Teknologi di Bidang Pendidikan

Di era globalisasi sekarang, teknologi semakin canggih dan banyak manfaatnya untuk kehidupan manusia, salah satunya di bidang pendidikan. Bermacam fasilitas dan kecepatan teknologi memudahkan pelajar dan pengajar dalam kegiatan belajar-mengajar. Teknologi dalam pembelajaran merupakan Teknologi Informatika dan Komunikasi (TIK) yang memudahkan dalam proses pembelajaran. Penggunaan TIK tersebut harus sudah bisa diterapkan disemua jenjang dengan pengawasan […]

Apa Saja Manfaat Teknologi di Bidang Pendidikan Read More »

Tantangan Pendidikan di Indonesia dalam Era Digital

Tantangan Pendidikan di Indonesia dalam Era Digital: Cara Beradaptasi dan Upaya Untuk Mengatasinya Pendidikan Indonesia Memasuki Era Digital Karena pendidikan merupakan komponen yang penting, setiap negara di dunia memiliki peraturan waktu wajib belajar untuk setiap warga negaranya. Berdasarkan pasal 7 ayat 2 RUU Sisdiknas tahun 2022, Warga Negara Indonesia wajib menempuh pendidikan dasar selama 10

Tantangan Pendidikan di Indonesia dalam Era Digital Read More »

Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Era Digital

Pendidikan karakter adalah proses pembelajaran atau pengetahuan mengenai kepribadian yang baik dan bermoral. Hal ini menjadi sangat fundamental untuk membangun bangsa yang maju dan beradab. Di era digital ini teknologi akan terus berkembang dan berevolusi dengan cepat yang sejalan dengan kemudahan manusia dalam berinteraksi sosial dan bekerja. Kemudahan dalam mengakses informasi membuat orang-orang lebih mudah

Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Era Digital Read More »

Mentoring Untuk Kamu yang Ingin Berkembang di Dunia Karir

Istilah mentoring mungkin sudah sering kalian dengar baik di dunia kerja, perkuliahan, bahkan di internet atau media sosial. Di beberapa lembaga juga sudah menyediakan program mentoring. Rasanya seperti ingin ikut karena terdengar menarik, tapi sebenarnya masih belum paham apa itu mentoring. Artikel ini akan membahas apa itu mentoring, jadi simak di bawah ini ya! Dalam

Mentoring Untuk Kamu yang Ingin Berkembang di Dunia Karir Read More »

Ketahui Apa Itu Bootcamp dan Manfaat yang Akan Kamu Dapatkan

Kata “bootcamp” sering bertebaran di artikel website atau akun-akun jasa penunjang karir. Namun, diantara kalian mungkin masih belum mengenal apa arti dari bootcamp itu sendiri. Karena belum mengenal artinya, maka orang-orang jadi melewatkan kesempatan ini padahal manfaat bootcamp banyak, loh! Yuk, kita kenali dulu apa itu bootcamp! Apa Itu Bootcamp Bootcamp adalah program pelatihan yang

Ketahui Apa Itu Bootcamp dan Manfaat yang Akan Kamu Dapatkan Read More »

Kejar Kesempatan Mendapatkan Beasiswa Pendidikan Indonesia

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi bekerja sama dengan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) membentuk program Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI). Seperti tagline-nya yaitu Bakti Kami untuk Edukasi, tujuan dari dibentuknya program ini adalah agar mensejahterakan kualitas calon guru SMK, calon dosen, pelajar berprestasi, pelaku budaya, WNI dengan non gelar, serta tenaga kependidikan di kampus-kampus unggulan

Kejar Kesempatan Mendapatkan Beasiswa Pendidikan Indonesia Read More »

Tips dan Trik untuk Meningkatkan Peluang Mendapatkan Beasiswa

Tips dan Trik untuk Meningkatkan Peluang Mendapatkan Beasiswa Bisa melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi adalah adalah sesuatu yang banyak orang ingin raih. Tapi tak sedikit juga yang harus merelakan impiannya itu karena terhalang ekonomi. Pendidikan tentunya membutuhkan biaya, dan beberapa diantaranya membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Untuk menunjang keterbatasan orang-orang yang memiliki impian

Tips dan Trik untuk Meningkatkan Peluang Mendapatkan Beasiswa Read More »

Informasi Beasiswa Dalam Negeri Untuk S1 tahun 2024

Intip Informasi Beasiswa Dalam Negeri Buat Kamu Yang Mencari Beasiswa S1 Sudah memasuki masa-masa pendaftaran kuliah, pasti banyak dari kalian yang mencari informasi beasiswa untuk jenjang S1. Tidak hanya beasiswa luar negeri, beasiswa dalam negeri juga banyak loh, dan keuntungannya juga tak kalah dengan beasiswa luar negeri. Namun kamu tidak perlu khawatir kalau kamu bukan

Informasi Beasiswa Dalam Negeri Untuk S1 tahun 2024 Read More »

10 Beasiswa Terpopuler Tahun 2024 yang Wajib Diketahui

Beasiswa yang tersedia di Indonesia sangat banyak sehingga mungkin kalian atau para beasiswa hunter bingung akan mencoba beasiswa apa. Dimulai dari beasiswa yang disediakan dari pemerintah, produk lokal Indonesia, lembaga swasta, dan masih banyak lagi. Nah, di artikel ini akan membahas beasiswa-beasiswa populer tahun ini yang bisa jadi menarik minat kamu. Selain itu, kalian juga

10 Beasiswa Terpopuler Tahun 2024 yang Wajib Diketahui Read More »

Wajib Diketahui Apa Itu Cumlaude dan Cara Mendapatkannya

Sebagai mahasiswa, tentunya lulus tepat waktu dengan hasil yang memuaskan dan mendapatkan predikat cumlaude merupakan impian bahkan target yang ingin dicapai. Selain untuk diri sendiri, predikat lulusan terbaik pastinya juga akan membuat orangtua dan keluarga bangga terhadap kita. Tapi teman-teman sudah tahu belum, kalau lulusan terbaik itu memiliki istilah? Kenali dulu apa itu Cumlaude Predikat

Wajib Diketahui Apa Itu Cumlaude dan Cara Mendapatkannya Read More »

Go to the full page to view and submit the form.

Exit mobile version