Menulis

Contoh Judul Penelitian dalam Bidang Pendidikan

Di dunia ini, sejak keberadaan manusia di Bumi, manusia terus berkembang dan terus belajar untuk menemukan berbagai hal, pengetahuan, ilmu, teknologi yang belum tergali, dan inilah contoh judul penelitian yang bisa dilakukan. Melalui penelitian, para akademisi banyak menyumbangkan perubahan baik bagi umat manusia. Layaknya Thales yang menemukan listrik statis, Michael Faraday yang menemukan generator listrik, […]

Contoh Judul Penelitian dalam Bidang Pendidikan Read More »

tips meringkas jurnal

Cara Meringkas Jurnal, Ini Dia Tipsnya! 

Kegiatan meringkas jurnal menjadi sesuatu yang lumrah bagi mahasiswa. Hasil meringkas jurnal biasanya digunakan untuk bahan tugas selanjutnya, yakni seputar menulis karya tulis ilmiah, atau untuk membuat bahan presentasi. Jurnal yang biasa diringkas adalah jurnal yang terakreditasi minimal Sinta. Berikut ini adalah cara meringkas jurnal dengan cepat.  Bedakan abstrak dan ringkasan  Siapa di sini yang

Cara Meringkas Jurnal, Ini Dia Tipsnya!  Read More »

tingkatan jurnal internasional scopus

Civitas Akademika Harus Tahu Tingkatan Jurnal Internasional!

Pasti teman-teman sudah tidak asing dengan istilah jurnal internasional yang kini sering dipersyaratkan pada banyak karya tulis ilmiah. Jurnal internasional juga sering kita dengar bersamaan dengan istilah Q1, Q2, Q3, maupun Q4. Namun tahukah teman-teman apa artinya itu? Lalu mengapa kita perlu dan harus tahu tingkatan jurnal internasional tersebut? Inilah pembahasannya! Kategorisasi jurnal internasional  Mari

Civitas Akademika Harus Tahu Tingkatan Jurnal Internasional! Read More »

Cara Mengutip dari Jurnal Beserta Contohnya

Ketika membuat karya ilmiah, tentunya penulis mencari jurnal sebagai referensi untuk karya ilmiahnya tersebut. Agar tidak terindeks plagiat, penulis harus mengutip dari jurnal yang dibacanya. Apalagi jika kamu adalah mahasiswa yang sedang mengerjakan skripsi, tindakan plagiarisme sangat dikecam sehingga kamu harus memahami cara mengutip dari jurnal. Berikut cara-cara mengutip dari jurnal beserta contohnya! Alasan mengapa

Cara Mengutip dari Jurnal Beserta Contohnya Read More »

bibliografi

Bibliografi Atau Daftar Pustaka, Apa Bedanya? 

Definisi Bibliografi  Yuk, kita buka dahulu Kamus Besar Bahasa Indonesia! Ternyata bibliografi termasuk jenis kata benda atau noun yang berarti “daftar buku atau karangan yang merupakan sumber rujukan dari sebuah tulisan atau karangan atau daftar tentang suatu subjek ilmu; daftar pustaka.” Dari arti katanya saja kita sudah bisa membayangkan bentuknya, yang umum kita temui sebagai

Bibliografi Atau Daftar Pustaka, Apa Bedanya?  Read More »

artikel tentang ghost writer

Mengenal Istilah Ghost Writer

Apa itu ghost writer? Bagi teman-teman yang berkecimpung di dunia tulis menulis sudah pasti mengenal istilah ghost writer, atau penulis hantu jika kita artikan secara harfiah. Namun penulis hantu ini tidak ada kaitannya sama sekali hantu. Lebih tepatnya kita juga dapat menyebutnya dengan istilah penulis anonim dan penulis bayangan. Biasanya penulis bayangan dipekerjakan oleh seseorang

Mengenal Istilah Ghost Writer Read More »

Makalah Penelitian: Perhatikan Dulu Struktur Penulisannya Sebelum Membuatnya

Membuat Makalah Penelitian Sebagai mahasiswa, pasti sudah familiar dengan makalah. Namun, kata ‘makalah’ bisa jadi baru pertama kali didengar oleh mahasiswa baru. Apalagi kata-kata ‘makalah penelitian’. Sudah gitu, tugas kuliah pertama yang diberikan adalah makalah penelitian. Nah, jadi tambah bingung bagaimana cara membuatnya. Untuk definisinya, menurut KBBI, makalah merupakan sebuah karya tulis ilmiah. Sedangkan penelitian

Makalah Penelitian: Perhatikan Dulu Struktur Penulisannya Sebelum Membuatnya Read More »

kata pengantar

4 Contoh Kata Pengantar Menarik yang Bisa Digunakan Dalam Makalah

Apa Itu Kata Pengantar Sebelum melihat contoh kata pengantar, mari kita pahami apa itu kata pengantar. Di dalam makalah, skripsi, atau karya tulis lainnya, biasanya kalian akan menemukan kata pengantar di halaman awal setelah halaman judul. Seperti letaknya yang di awal, kata pengantar merupakan pembukaan setiap karya tulis yang dibuat. Umumnya kata pengantar berisi ungkapan

4 Contoh Kata Pengantar Menarik yang Bisa Digunakan Dalam Makalah Read More »

Benarkah Bisa Menulis dengan ChatGPT ? Intip Caranya!

Teknologi artificial intelligence (AI) saat ini menjadi episentrum fokus manusia di bumi. Kecanggihannya membuat banyak orang terkesima, seperti AI suara para bintang dunia, hingga dosen dan reporter AI. Begitupun dalam dunia tulis menulis, saat ini para pelajar hingga mahasiswa banyak bersorak untuk platform AI penjawab segala macam pertanyaan, yakni Chat GPT. Berikut pembahasan singkat mengenai

Benarkah Bisa Menulis dengan ChatGPT ? Intip Caranya! Read More »

Scroll to Top
Please enable JavaScript in your browser to complete this form.