Penelitian

Kohesi Dan Koherensi Tidak Ada, Argumen Jadi Sulit Dipahami

Hallo sobat Ebiz, sepertinya makin semangat aja nih untuk menulis penelitian. Dalam penulisan ilmiah ada banyak yang harus kamu perhatikan agar argumen kamu bisa tersampaikan kepada pembaca. Argumen akan tersampaikan dengan baik kalau kamu paham kohesi dan koherensi. Apa sih kohesi dan koherensi itu? Apakah sobat Ebiz ada yang baru dengar?. Oke, kohesi adalah tulisan […]

Kohesi Dan Koherensi Tidak Ada, Argumen Jadi Sulit Dipahami Read More »

Mixed Method Research: Ini penjelasan lengkapnya!

Dalam melakukan penelitian, dibutuhkan metode penelitian untuk mencapai tujuan dan merumuskan jawaban dari permasalahan yang diajukan. Metode penelitian yang umumnya digunakan adalah metode kualitatif dan metode kuantitatif.  Apabila metode kualitatif bersifat naratif dan lebih dijelaskan dalam bentuk kata-kata, maka metode kuantitatif lebih berfokus pada data numerik dan banyak berbentuk statistik. Selain kedua metode penelitian tersebut,

Mixed Method Research: Ini penjelasan lengkapnya! Read More »

S2 Berbasis Riset, Kuliah di Indonesia Gelar dari Luar Negeri?

Apa sih s2 berbasis riset itu?  Pasti civitas akademika sudah tidak asing dengan istilah degree by research, apalagi bagi para pencari peluang kuliah dengan beasiswa. Degree by research adalah istilah untuk seseorang yang mendapatkan gelar melalui riset atau penelitian yang dilakukannya. Jika dahulu gelar hanya bisa didapatkan dengan bobot belajar teori di kampus, saat ini

S2 Berbasis Riset, Kuliah di Indonesia Gelar dari Luar Negeri? Read More »

Subjek Penelitian: Apa Bedanya dengan Objek Penelitian?

Bagi mahasiswa tingkat akhir, topik dan rancangan skripsi tentunya sudah mulai terpikirkan di benak kalian. Di antara langkah-langkah membuat skripsi, jangan lupa untuk menentukan subjek penelitian karena ia merupakan salah satu elemen yang sangat penting untuk diperhatikan. Kamu tidak akan bisa melanjutkan skripsimu apabila subjek penelitianmu tidak bisa bersedia untuk ikut berpartisipasi dalam penelitianmu. Nah

Subjek Penelitian: Apa Bedanya dengan Objek Penelitian? Read More »

Penelitian Longitudinal: Membutuhkan Waktu yang Lama?

Ketika masuk kuliah, frekuensi tugas penelitian akan lebih sering diberikan dibandingkan dengan waktu masih duduk di bangku sekolah. Dari berbagai macam metode penelitian, biasanya dosen akan menyerahkan kepada mahasiswanya jenis metode penelitian apa yang akan kalian pilih. Kecuali dosen sudah menentukan jenis metode penelitian dari awal, maka kalian harus tetap mengikuti instruksi dari dosen kalian

Penelitian Longitudinal: Membutuhkan Waktu yang Lama? Read More »

30 Contoh Judul Penelitian Kuantitatif (Ilmu Saintek dan Sosial)

Sebagai pelajar, melakukan penelitian sepertinya sudah menjadi salah satu tugas yang sering dilakukan. Baik pelajar sekolah menengah, mahasiswa atau bahkan dosen, kita semua melakukan penelitian berdasarkan jurusan atau rumpun ilmu yang ditempuh dan ada juga yang berdasarkan minat individu itu sendiri. Penelitian sendiri memiliki dua jenis penelitian, yaitu penelitian kualitatif dan kuantitatif. Mencari judul untuk

30 Contoh Judul Penelitian Kuantitatif (Ilmu Saintek dan Sosial) Read More »

Contoh Judul Penelitian Kualitatif (Ilmu Saintek dan Sosial)

Pelajar yang masih bersekolah maupun yang mahasiswa dan sedang mencari ide judul penelititan kualitatif, kalian datang ke tempat yang tepat karena kami akan memberi tahu kalian contoh-contoh judul penelitian kualitatif. Sebelum masuk ke pembahasan contoh-contohnya, yuk, bahas seputar penelitian kualitatif terlebih dahulu! Penelitian Kualitatif Bagi kalian yang sering melakukan penelitian, pasti kata kualitatif sudah tidak

Contoh Judul Penelitian Kualitatif (Ilmu Saintek dan Sosial) Read More »

Pahami Konsep Roadmap Penelitian Sebelum Membuatnya

Di dalam dunia penelitian, ada juga istilah roadmap penelitian. Di bidang pendidikan, roadmap penelitian biasanya dibuat oleh dosen sebelum melakukan penelitian. Banyak orang yang mengira bahwa roadmap penelitian itu sama dengan rancangan kerangka penelitian. Tapi sebenarnya kedua istilah tersebut merupakan dua hal yang berbeda. Nah, bagi kamu yang ingin menyusun roadmap penelitian tapi belum memahami

Pahami Konsep Roadmap Penelitian Sebelum Membuatnya Read More »

Mengupas Tuntas Apa Itu Empiris Beserta Contohnya

Mendengar kata empiris, mungkin kamu akan membayangkan sejumlah data-data dalam bentuk tabel, grafik, dan lainnya. Hal itu adalah benar, empiris memang berbanding lurus dengan yang namanya data di lapangan. Setiap pelaksanaan penelitian pun bisa menggunakan empiris. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai empiris, kamu bisa simak artikel ini sampai habis. Apa itu Empiris? Empiris berasal dari

Mengupas Tuntas Apa Itu Empiris Beserta Contohnya Read More »

Scroll to Top
Please enable JavaScript in your browser to complete this form.