Tips dan Strategi Lulus Kuliah Tepat Waktu

Setelah menyelesaikan sekolah, pelajar dapat melanjutkan studinya ke universitas dan menyandang status mahasiswa. Menjadi mahasiswa dan berkuliah merupakan sebuah privilese yang hanya dirasakan segelintir orang. Oleh karena itu, komitmen tersebut perlu dijalani dengan baik dan penuh tanggung jawab. Salah satunya adalah dengan lulus tepat waktu.  Berbeda dengan sekolah, kehidupan perkuliahan memiliki tantangannya tersendiri yang dapat […]

Tips dan Strategi Lulus Kuliah Tepat Waktu Read More »

Kontrak Perkuliahan: Pengertian, Tujuan, dan Isinya

Dalam memulai perkuliahan, sering kali dosen mengenalkan mahasiswa pada ‘kontrak perkuliahan’. Hal tersebut merupakan sebuah istilah yang sering digunakan dalam setiap kelas atau mata kuliah. Mahasiswa sebagai seseorang yang mengontrak mata kuliah serta mengikuti jalannya kelas wajib mengetahuinya. Penjelasannya sendiri cukup sederhana. Simak selengkapnya melalui artikel berikut, Sobat Ebiz! Apa Itu Kontrak Perkuliahan? Sebagaimana namanya,

Kontrak Perkuliahan: Pengertian, Tujuan, dan Isinya Read More »

11 Rekomendasi Aktivitas Produktif Selama Libur Semester Kuliah

Libur semester kuliah merupakan libur yang berlangsung selama jeda pergantian semester. Umumnya, liburan akan dilaksanakan selepas Ujian Akhir Semester (UAS) berakhir. Momen liburan merupakan saat yang tepat untuk bersantai dan beristirahat setelah satu semester penuh melaksanakan kewajiban berkuliah. Bagaimanapun, banyak sekali aktivitas positif yang dapat dilakukan Sobat Ebiz ketika libur semester kuliah berlangsung. Berikut ini

11 Rekomendasi Aktivitas Produktif Selama Libur Semester Kuliah Read More »

Skripsi Kena Revisi? Ini 9 Cara Efektif Kerjakan Revisi!

Skripsi sebagai tugas akhir mahasiswa sering kali menjadi salah satu hal yang ditakutkan oleh mahasiswa. Di antara banyak hal yang mengelilingi skripsi seperti bimbingan, kajian teori, dan sebagainya, revisi menjadi hal yang pastinya dipusingkan oleh mahasiswa. Revisi umumnya diberikan oleh dosen pembimbing pada mahasiswa apabila terdapat kekurangan pada skripsi yang dikerjakan.  Selain itu, revisi akhir

Skripsi Kena Revisi? Ini 9 Cara Efektif Kerjakan Revisi! Read More »

Penelitian Akademik Menggunakan Perplexity AI

Melakukan penelitian saat ini dimudahkan dengan beragam alat bantu AI yang tentunya memberikan efisiensi waktu dan tenaga. Salah satu tools yang dapat membantu jalannya penelitian adalah Perplexity AI. Serupa dengan ChatGPT, tools ini memiliki bentuk chatbot yang dapat mengakses informasi secara real-time melalui internet. Banyak fitur yang dimiliki Perplexity dan tentunya dapat dimanfaatkan dalam penelitian

Penelitian Akademik Menggunakan Perplexity AI Read More »

Identifikasi Masalah: Pengertian, Tujuan, Cara Membuat, dan Contohnya

Dalam membuat sebuah karya ilmiah seperti skripsi, dapat dipastikan bahwa akan terdapat bagian identifikasi masalah. Hal tersebut karena setiap penelitian didasari atas permasalahan yang ditemukan oleh peneliti. Dengan demikian, mengidentifikasikan masalah menjadi sebuah hal yang krusial dalam menentukan arah penelitian. Dapat dikatakan bahwa mengidentifikasikan masalah merupakan cikal bakal lahirnya sebuah penelitian. Artikel ini akan membahas

Identifikasi Masalah: Pengertian, Tujuan, Cara Membuat, dan Contohnya Read More »

10 Rekomendasi Beasiswa S2 ke Jepang 

Jepang menjadi salah satu negara yang digemari sebagai pilihan melanjutkan studi. Keunikan budaya dan kemajuan teknologinya menjadi beberapa alasan mengapa banyak orang tertarik untuk pergi ke sana. Impian untuk merasakan hidup dan berkuliah di Jepang merupakan hal yang pastinya dicita-citakan banyak orang. Beruntungnya, terdapat banyak kesempatan beasiswa S2 ke Jepang yang layak untuk dicoba. Berikut

10 Rekomendasi Beasiswa S2 ke Jepang  Read More »

Ciri-ciri Jurnal Internasional Bereputasi

Jurnal adalah media atau wadah untuk memublikasikan penelitian ilmiah. Ada banyak jurnal yang tersedia baik secara nasional maupun internasional. Jurnal internasional sendiri merupakan jurnal yang terbit dalam skala internasional dan menggunakan bahasa internasional sebagai bahasa penulisannya. Selain itu, terdapat beberapa ciri lainnya yang dimiliki jurnal internasional. Penting untuk mengetahui ciri jurnal internasional yang bereputasi untuk

Ciri-ciri Jurnal Internasional Bereputasi Read More »

Macam-macam Analisis Data Kualitatif

Analisis merupakan metode yang digunakan dalam memproses atau menelaah data yang dikumpulkan. Setiap tipe data dalam penelitian memiliki metode atau teknik yang berbeda, utamanya antara kualitatif dan kuantitatif. Penting untuk mengetahui tipe analisis yang tepat digunakan sehingga tidak terjadi kekeliruan dalam mengolah data yang ada. Selain itu, penggunaan “pisau bedah” yang tepat dapat membuat analisis

Macam-macam Analisis Data Kualitatif Read More »

Tips Menghadapi Wawancara Beasiswa dengan Lancar

Wawancara menjadi salah satu tahapan seleksi beasiswa yang umum ditemui. Dalam menghadapinya, wajar apabila merasakan perasaan gugup atau takut. Bagaimanapun, banyak cara untuk menjalani proses wawancara dengan lancar. Berikut ini beberapa tips yang bisa kamu coba untuk mempersiapkan diri. Simak selengkapnya di bawah ini, Sobat Ebiz! 1. Kenali Diri Sendiri Mengenali diri sendiri artinya mengetahui

Tips Menghadapi Wawancara Beasiswa dengan Lancar Read More »

Scroll to Top
Please enable JavaScript in your browser to complete this form.