Analisis Strukturalisme: Ini Maksud dan Tujuannya!

Dalam hidup, seringkali dikatakan bahwa kita harus hidup terstruktur. Dikenal juga istilah seperti struktur organisasi, struktur karya ilmiah, struktur kalimat, dan lain-lain. Dalam menulis, entah itu fiksi, nonfiksi, atau karya ilmiah, terdapat juga istilah struktur. Struktur dalam kepenulisan merujuk pada susunan dalam teks yang membantu penulis untuk mengekspresikan diri secara lebih teratur dan rapi. Dalam […]

Analisis Strukturalisme: Ini Maksud dan Tujuannya! Read More »

Analisis Bibliometrik: Pengertian, Tahapan, dan Perbedaannya dengan SLR

D:lam penulisan karya ilmiah, tentunya analisis merupakan bagian utama yang menjadi pokok isi penelitian. Terdapat salah satu metode analisis yang dikenal dengan istilah analisis bibliometrik. Sebagaimana analisis pada umumnya, pendekatan ini berguna untuk menganalisis suatu topik atau permasalahan tertentu dalam penelitian. Namun, apa yang membedakan analisis bibliometrik dengan analisis lainnya? Lalu, bagaimana cara melakukan analisis

Analisis Bibliometrik: Pengertian, Tahapan, dan Perbedaannya dengan SLR Read More »

Penelitian terdahulu dan kajian pustaka, Apa Bedanya?

Selamat datang kembali di blog Ebizmark, kali ini admin akan membahas tentang perbedaan penelitian terdahulu dan kajian pustaka. Dari sobat Ebiz ada yang masih bingung apa sih bedanya? Bukannya sama aja ya? Mari kita bahas. Penelitian terdahulu dan kajian pustaka adalah dua bagian yang berbeda tetapi seringkali saling terkait dalam skripsi. Penelitian terdahulu dan kajian

Penelitian terdahulu dan kajian pustaka, Apa Bedanya? Read More »

Kohesi Dan Koherensi Tidak Ada, Argumen Jadi Sulit Dipahami

Hallo sobat Ebiz, sepertinya makin semangat aja nih untuk menulis penelitian. Dalam penulisan ilmiah ada banyak yang harus kamu perhatikan agar argumen kamu bisa tersampaikan kepada pembaca. Argumen akan tersampaikan dengan baik kalau kamu paham kohesi dan koherensi. Apa sih kohesi dan koherensi itu? Apakah sobat Ebiz ada yang baru dengar?. Oke, kohesi adalah tulisan

Kohesi Dan Koherensi Tidak Ada, Argumen Jadi Sulit Dipahami Read More »

Mixed Method Research: Ini penjelasan lengkapnya!

Dalam melakukan penelitian, dibutuhkan metode penelitian untuk mencapai tujuan dan merumuskan jawaban dari permasalahan yang diajukan. Metode penelitian yang umumnya digunakan adalah metode kualitatif dan metode kuantitatif.  Apabila metode kualitatif bersifat naratif dan lebih dijelaskan dalam bentuk kata-kata, maka metode kuantitatif lebih berfokus pada data numerik dan banyak berbentuk statistik. Selain kedua metode penelitian tersebut,

Mixed Method Research: Ini penjelasan lengkapnya! Read More »

Tips Persiapan Beasiswa

Hai para pemburu beasiswa! Selamat, kalian telah selangkah lebih dulu dari para pemburu beasiswa lainnya ketika membaca artikel ini. Di antara kita banyak yang bingung bagaimana harus memulai persiapan beasiswa baik dari dalam maupun luar negeri. Pada artikel kali ini kami akan membagi tips untuk memulai persiapan beasiswa. Sebelum itu, jangan dulu cemas tentang persyaratan

Tips Persiapan Beasiswa Read More »

Tips Cara Analisis Jurnal dengan Cepat

Sebelum membuat karya ilmiah, kamu tentunya membaca-baca jurnal terlebih dahulu untuk menambah referensi. Agar isi jurnal-jurnal yang dibaca dapat dipecah menjadi bagian-bagian yang lebih kecil dan dapat dipahami lebih jelas, kamu bisa melakukan analisis jurnal. Dengan melakukan analisis jurnal, kamu dapat memahami sebagian besar isi jurnal tanpa membaca seluruh jurnal. Karena proses akhir dari analisis

Tips Cara Analisis Jurnal dengan Cepat Read More »

S2 Berbasis Riset, Kuliah di Indonesia Gelar dari Luar Negeri?

Apa sih s2 berbasis riset itu?  Pasti civitas akademika sudah tidak asing dengan istilah degree by research, apalagi bagi para pencari peluang kuliah dengan beasiswa. Degree by research adalah istilah untuk seseorang yang mendapatkan gelar melalui riset atau penelitian yang dilakukannya. Jika dahulu gelar hanya bisa didapatkan dengan bobot belajar teori di kampus, saat ini

S2 Berbasis Riset, Kuliah di Indonesia Gelar dari Luar Negeri? Read More »

Subjek Penelitian: Apa Bedanya dengan Objek Penelitian?

Bagi mahasiswa tingkat akhir, topik dan rancangan skripsi tentunya sudah mulai terpikirkan di benak kalian. Di antara langkah-langkah membuat skripsi, jangan lupa untuk menentukan subjek penelitian karena ia merupakan salah satu elemen yang sangat penting untuk diperhatikan. Kamu tidak akan bisa melanjutkan skripsimu apabila subjek penelitianmu tidak bisa bersedia untuk ikut berpartisipasi dalam penelitianmu. Nah

Subjek Penelitian: Apa Bedanya dengan Objek Penelitian? Read More »

Penelitian Longitudinal: Membutuhkan Waktu yang Lama?

Ketika masuk kuliah, frekuensi tugas penelitian akan lebih sering diberikan dibandingkan dengan waktu masih duduk di bangku sekolah. Dari berbagai macam metode penelitian, biasanya dosen akan menyerahkan kepada mahasiswanya jenis metode penelitian apa yang akan kalian pilih. Kecuali dosen sudah menentukan jenis metode penelitian dari awal, maka kalian harus tetap mengikuti instruksi dari dosen kalian

Penelitian Longitudinal: Membutuhkan Waktu yang Lama? Read More »

Scroll to Top
Please enable JavaScript in your browser to complete this form.