Pendidikan

Plagiarisme: Pengertian, Jenis, dan Bahayanya di Dunia Akademik

Plagiarisme: Pengertian, Jenis, dan Bahayanya di Dunia Akademik

Di tengah kemudahan akses informasi pada era digital, praktik plagiarisme semakin marak terjadi. Tidak hanya di kalangan mahasiswa, para peneliti dan akademisi berpengalaman pun tak luput dari masalah ini. Tuntutan untuk menghasilkan karya ilmiah yang orisinal dan mengandung kebaruan sering kali membuat tergoda untuk mengambil ‘jalan pintas’ ini. Padahal, karya ilmiah seharusnya menjadi hasil pemikiran […]

Plagiarisme: Pengertian, Jenis, dan Bahayanya di Dunia Akademik Read More »

5 Tips Meningkatkan Minat Literasi untuk Mahasiswa

Mahasiswa biasanya dihadapkan dengan buku tebal, jurnal akademik berbahasa asing, hingga artikel ilmiah yang padat informasi. Hal ini justru sering kali membuat motivasi membaca merosot, terlebih jika belum terbiasa melakukan literasi. Padahal tantangan akademik yang dihadapi di perguruan tinggi justru seharusnya menuntut mahasiswa untuk memiliki minat literasi yang kuat. Namun, kenyataan mengatakan sebaliknya. Dilansir dari

5 Tips Meningkatkan Minat Literasi untuk Mahasiswa Read More »

Apa Itu Literasi? Pengertian, Jenis, dan Manfaatnya dalam Dunia Pendidikan

Tidak sedikit mahasiswa yang merasa kewalahan saat diminta membaca jurnal berbahasa asing atau menginterpretasikan data statistik. Hal serupa juga bisa saja dialami dosen yang sering dihadapkan pada tantangan menyampaikan materi kompleks kepada mahasiswa yang memiliki pemahaman yang berbeda-beda. Situasi tersebut memperlihatkan bahwa persoalan literasi bukan hanya terjadi di tingkat sekolah dasar, melainkan juga bisa terjadi

Apa Itu Literasi? Pengertian, Jenis, dan Manfaatnya dalam Dunia Pendidikan Read More »

Seberapa Penting Akreditasi Perguruan Tinggi?

Memilih perguruan tinggi bukan sekadar menentukan tempat menimba ilmu, tetapi juga investasi untuk masa depan. Salah satu faktor krusial yang sering diabaikan calon mahasiswa adalah status akreditasi institusi pendidikan. Bagaimana jika ternyata ijazah yang diperoleh sulit menembus dunia kerja karena akreditasi kampus tidak sesuai persyaratan? Atau ketika kesempatan melanjutkan studi terhambat karena perguruan tinggi tidak

Seberapa Penting Akreditasi Perguruan Tinggi? Read More »

Mengenal Lebih Dalam Apa Itu Tunjangan Kinerja Dosen

Akhir-akhir ini, tunjangan kinerja dosen menjadi topik yang banyak diperbincangkan. Tunjangan ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas peran dosen yang tidak hanya mengajar, tetapi juga meneliti dan mengabdi kepada masyarakat. Dengan adanya tunjangan kinerja, diharapkan dosen dapat lebih optimal dalam menjalankan tugasnya. Namun, apa sebenarnya tunjangan kinerja dosen? Apa Itu Tunjangan Kinerja Dosen? Dikutip dari

Mengenal Lebih Dalam Apa Itu Tunjangan Kinerja Dosen Read More »

Tunjangan Dosen Berdasarkan Permendikbud Terbaru

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbudristek) Nomor 44 Tahun 2024 tentang profesi, karier, dan penghasilan dosen, terdapat tiga jenis pendapatan tambahan yang dapat diterima oleh dosen selain gaji pokok. Ketentuan ini diatur secara rinci dalam Bab IV Penghasilan Dosen. Salah satu komponen penghasilan tersebut adalah tunjangan yang dijelaskan lebih lanjut dalam Pasal

Tunjangan Dosen Berdasarkan Permendikbud Terbaru Read More »

Apa Saja Kewajiban Profesor? Mengenal Peran Penting Profesor di Dunia Pendidikan

Profesor atau guru besar adalah jabatan tertinggi dalam dunia akademik, diatur dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005. Namun, tahukah Anda bahwa kewajiban profesor jauh lebih besar daripada sekadar mengajar? Sebagai jabatan tertinggi dalam bidang akademik, seorang profesor tidak hanya bertugas sebagai pengajar, tetapi juga memiliki tanggung jawab besar lain yang harus dipenuhi. Lalu, apa saja

Apa Saja Kewajiban Profesor? Mengenal Peran Penting Profesor di Dunia Pendidikan Read More »

Apa Saja Syarat Menjadi Profesor di Indonesia?

Profesor atau guru besar merupakan jabatan tertinggi bagi seorang dosen. Seorang profesor biasanya sangat erat kaitannya dengan kepakaran suatu bidang ilmu tertentu. Dengan status jabatan tertinggi, tentu tidak mudah untuk menjadi seorang profesor. Terdapat berbagai syarat yang harus dipenuhi oleh seorang dosen yang ingin mengajukan diri menjadi profesor. Lalu, apa saja syarat menjadi profesor? Syarat

Apa Saja Syarat Menjadi Profesor di Indonesia? Read More »

Gaji Dosen Swasta vs Negeri: Perbandingan dan Cara Menjadi Dosen di Keduanya

Sebelum memutuskan untuk meniti karier di dunia akademis, ada satu pertanyaan besar yang sering kali muncul, yaitu tentang perbandingan gaji dosen PTS vs PTN, serta langkah-langkah yang harus ditempuh untuk menjadi dosen di kedua jenis perguruan tinggi tersebut. Lalu, bagaimana perbandingan gaji serta cara menjadi dosen di PTS atau pun PTN? Simak informasi berikut! Perbandingan

Gaji Dosen Swasta vs Negeri: Perbandingan dan Cara Menjadi Dosen di Keduanya Read More »

4 Cara Menjadi Dosen yang Harus Anda Tahu

Dosen merupakan salah satu impian bagi banyak orang yang memiliki passion di bidang pendidikan dan penelitian. Profesi ini tidak hanya menawarkan kesempatan untuk berbagi ilmu, tetapi juga memberikan kesempatan untuk terus belajar dan berkontribusi pada perkembangan ilmu pengetahuan. Jika Anda tertarik untuk mengetahui bagaimana cara menjadi dosen, simak informasi berikut! 1. Pahami Persyaratan Akademis Langkah

4 Cara Menjadi Dosen yang Harus Anda Tahu Read More »

Go to the full page to view and submit the form.

Exit mobile version