Author name: Moch. Ricky Novarismansyah

Pengertian dan Contoh Konjungsi Korelatif: Mudah Dipahami!

Menulis karya ilmiah mengaharuskan peneliti untuk menggunakan bahasa baku. Hal tersebut dilakukan untuk mendukung komunikasi yang efektif, dan menjaga standardisasi di dalam ranah ilmiah. Bahasa Indonesia sendiri memiliki tata bahasa penulisan yang harus ditaati, salah satunya adalah konjungsi korelatif. Artikel ini akan menjelaskan mengenai pengertian dan contoh-contohnya. Simak selengkapnya di bawah ini, Sobat Ebiz! Pengertian […]

Pengertian dan Contoh Konjungsi Korelatif: Mudah Dipahami! Read More »

Penjelasan Susunan Skripsi Lengkap!

Dalam menulis skripsi, tentunya mahasiswa harus memahami tiap susunannya secara lengkap. Susunan skripsi sendiri umumnya dibentuk dari struktur yang telah ditentukan oleh kampus atau universitas dalam pedoman penulisan skripsi. Artikel ini akan menjelaskan setiap bagian yang umumnya ditemukan di dalam sebuah skripsi. Simak penjelasannya hingga akhir di bawah ini, Sobat Ebiz! Sampul atau Cover Halaman

Penjelasan Susunan Skripsi Lengkap! Read More »

Awas! Ciri-ciri Jurnal Predator yang Membahayakan Peneliti

Dosen memiliki kewajiban untuk melakukan publikasi ilmiah sebagaimana tercantum dalam salah satu tri dharma perguruan tinggi. Kebutuhan tersebut membuat banyak bermunculannya jurnal predator. Seperti namanya, jurnal predator dapat “memangsa” dosen lewat praktik-praktik tidak etisnya dalam menerbitkan publikasi ilmiah. Dosen diperingatkan untuk menghindarinya. Untuk itu, berikut ini penjelasan menyeluruh mengenainya serta cara untuk menghindarinya.  Apa yang

Awas! Ciri-ciri Jurnal Predator yang Membahayakan Peneliti Read More »

Contoh dan Cara Membuat Kesimpulan yang Baik dan Benar

Dalam menulis sebuah karya tulis ilmiah seperti makalah, artikel, atau skripsi, sering kali ditemukan bagian kesimpulan. Kesimpulan adalah bagian penting dalam sebuah tulisan karena memberikan gambaran keseluruhan tulisan secara ringkas dan padat. Bagaimanapun, penulis sering kali bingung untuk memulai penulisannya dari mana atau harus memasukkan apa saja ke dalamnya. Oleh karena itu, artikel ini membahas

Contoh dan Cara Membuat Kesimpulan yang Baik dan Benar Read More »

Dosen Bayar Tapera? Pengertian, Kriteria, dan Manfaat Tapera

Pada akhir periode Mei 2024, beredar kabar terkait kewajiban pegawai untuk membayar iuran bernama Tapera. Pembayaran tersebut dilakukan dengan pemotongan gaji setiap bulannya. Lantas, kebijakan baru tersebut memicu kontroversi dari banyak kalangan termasuk dosen. Lalu, apa itu Tapera? Berapa jumlah yang harus dibayarkan? Apa keuntungannya bagi masyarakat? Apakah dosen diharuskan membayar Tapera? Artikel ini akan

Dosen Bayar Tapera? Pengertian, Kriteria, dan Manfaat Tapera Read More »

Instrumen Penelitian Kualitatif: 6 Jenis dan Cara Menentukannya

Dalam melakukan penelitian, banyak aspek yang harus diperhatikan seperti teori, rujukan, data, dan sebagainya. Salah satu hal yang turut penting dan tidak dapat disepelekan adalah instrumen penelitian. Dalam KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), instrumen diartikan sebagai sarana penelitian (berupa seperangkat tes dan sebagainya) untuk mengumpulkan data sebagai bahan pengolahan. Oleh karena itu, instrumen dapat diartikan

Instrumen Penelitian Kualitatif: 6 Jenis dan Cara Menentukannya Read More »

Cara Review Jurnal yang Baik dan Benar beserta Contohnya

Melakukan review jurnal adalah sebuah kegiatan yang sering ditemui bagi mahasiswa. Hal tersebut ditujukan agar mahasiswa lebih familier terhadap penelitian dan karya iilmiah. Terutama mengingat saat ini, mahasiswa dapat lulus dengan menerbitkan di jurnal, bukan hanya dengan menyelesaikan skripsi saja. Bagi dosen sendiri, melakukan review jurnal dapat menjadi hal yang penting karena memastikan kualitas suatu

Cara Review Jurnal yang Baik dan Benar beserta Contohnya Read More »

Penjelasan Lengkap Prosiding dan Perbedaannya dengan Jurnal

Menulis artikel ilmiah dan menerbitkannya di jurnal menjadi hal yang kerap dilakukan dosen atau peneliti. Hal tersebut dilakukan untuk meningkatkan reputasi akademik serta sebagai penunjang karir. Dalam dunia publikasi ilmiah sendiri, erat atau kerap kali terdengar istilah prosiding. Serupa dengan jurnal, prosiding memiliki beberapa kesamaan seperti menghimpun artikel ilmiah. Namun, apa saja perbedaan yang terdapat

Penjelasan Lengkap Prosiding dan Perbedaannya dengan Jurnal Read More »

5 Cara Mudah Cek NIP Dosen!

Ketika mahasiswa melakukan urusan administrasi, seperti mengisi dokumen terkait skripsi atau mengurus beasiswa, seringkali dibutuhkan NIP dosen. NIP sendiri serupa dengan NIM (Nomor Induk Mahasiswa) yang berguna sebagai nomor identitas. Bagaimanapun, tentunya rumit untuk menghapal NIP lewat memori semata. Lalu, bagaimana cara mengetahuinya? Nah, tenang saja Sobat Ebiz karena ada langkah mudah untuk mencarinya. Simak

5 Cara Mudah Cek NIP Dosen! Read More »

Hadapi UKT Naik: Ini Solusi dan Penjelasan Lengkap Soal UKT

Pada bulan Mei 2024, Indonesia diramaikan dengan isu kenaikan UKT dari berbagai perguruan tinggi negeri. Belum cukup dengan isu tersebut, muncul juga pernyataan “kuliah tidak wajib, hanya kebutuhan tersier” dari Plt Sekretaris Ditjen Diktiristek, Tjitjik Srie Tjahjandarie, yang turut menuai kontroversi. Pada kenyataannya sendiri, persentase lulusan sarjana dan pascasarjana di Indonesia masih terhitung sangat rendah

Hadapi UKT Naik: Ini Solusi dan Penjelasan Lengkap Soal UKT Read More »

Go to the full page to view and submit the form.

Exit mobile version